Assalamu Alaikum Wr. Wb
Syukur Alhamdulillah, karena-Nya.Saya bisa mencurahkan segala isi hati yg telah lama terpendam lewat this my blog :) .
Yaa, Saya Asni rasyid. Sebenarnya nama saya di Absen cuma Asni. Rasyid itu nama Bapak saya. Di Timeline saya menambahkan nama saya dengan nama bapak.
Saya dari kecil sampai sekarang, bertandang "kurang pendengaran" . Kurang mendengar suara/bunyi di sekitar. KURANG, Sekali lagi syukur, Alhamdulillah. Masih bisa mendengar karna kekurangan ini tidak termasuk kategori " Tuna Rungu ". Dari kecil sampai sekarang ini, suka dan duka telah ku lewati dengan kekurangan ( Banta) yg melekat di diriku . Ada begitu banyak adegan-adegan yang masih terekam jelas . yang menginspirasi saya bahwa walaupan "Banta" Ini selalu mengikutiku kemanapun aku pergi , tapi sayatidak perlu merasakecil terhadap orang-orang yng saya temui kecuali terhadap TUHAN.
Subhanallah, Tuhan sungguh adil yaa :). Di mata Tuhan, kita semua sama . Mau itu Model, Presiden, Dokter, Tuna netra, Tuna rungu dll , Tapi kita tetap sama dihadapan-Nya.. Tapi dimata manusia terutama orang di sekitar kita ,, banyakyg meremehkan kita .Merasa dirinya paling OK. Masih teringat adegan-adegan seperti ini, bukannya saya mau menjelekkan seseorang , tapi inilah yg justru menginspirasi saya . Saya pernah membuat kesalahan, saya pernah disuruh beli bahan makanan(saya lupa apa namanya) tetapi saya justru membeli bahan makanan lain. Disini saya kurang mendengar apa yg mereka katakan . Setelah saya memberikan bahan makanan,saya justru dimarah-marahi bahkan dicaci. Menunjuk saya dan mengatakan "Kamu adalah pembawa sial di keluarga ini,Banta" dengan suara yang keras. Siapa yang tidak sakit mendengar teriakan seperti itu . Saat itu juga saya diam dan meninggalkan mereka. Sesampainya di kamar saya langsung menangis melampiaskan semua rasa sakit saya. Di sini saya terinspirasi untuk menunjukkan kepada mereka bahwa walaupan Saya "BANTA" seperti teriakan mereka. Itu tidak membuat saya jadi lemah tapi justru membuat saya bangkit untuk menjadi lebih baik lagi . BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM, I Gonna Change to the best, INSYA ALLAH !!
Sabtu, 05 Oktober 2013
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Sekilas tentang BIC dan KGMD
Assalamualaikum Wr. Wb. For a long time, I'm blogging again. Terakhir 2018-2013 tahun yang lalu. Blog-ku terlalu usanggg. Untuk it...
-
CARA MENGINSTAL ADOBE PHOTOSHOP Brush merupakan sebuah tool dalam Photoshop yang mampu digunakan untuk membuat gambar-gambar yang ...
-
Makalah Pendidikan Agama Islam Hakikat Manusia dalam Islam Kelompok 2 Asni Besse Tenri Ayu Dewi Andriani Safitri Ek...
-
Assalamu Alaikum Wr. Wb Syukur Alhamdulillah, karena-Nya.Saya bisa mencurahkan segala isi hati yg telah lama terpendam lewat this my blog :)...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar